Author Archives: Web Ministry



Web Ministry

Kemenangan yang Menguatkan
in Renungan Harian

Kemenangan yang Menguatkan

Bacaan: 1 Korintus 15:20-28 Namun, syukur kepada Allah, yang memberikan kepada kita kemenangan melalui Tuhan kita Yesus Kristus.  ( 1 Korintus 15:57 – TB2 )   Hari Ayah yang baru saja kita peringati pada 11...

0
November 22, 2024
Berdiri Teguh di Tengah Tantangan
in Renungan Harian

Berdiri Teguh di Tengah Tantangan

Bacaan: Markus 13:9-23 Hati-hatilah kamu! Kamu akan diserahkan kepada majelis agama. Kamu akan dipukul di rumah ibadat dan akan dihadapkan pada penguasa-penguasa dan raja-raja karena Aku, sebagai kesaksian kepada mereka.” (Markus 13:9 TB2)   Bacaan...

0
November 20, 2024
Alon-Alon Waton Kelakon
in Renungan Harian

Alon-Alon Waton Kelakon

Bacaan: Ibrani 10:32-39 Namun, ingatlah akan masa yang lalu. Sesudah  kamu menerima terang, kamu banyak bertahan dalam perjuangan berat dan penderitaan. (Ibrani 10:32 – TB2 )   Hidup sering kali penuh dengan tantangan yang tak...

0
November 19, 2024
Tanda di Kepala, Perubahan di Hati
in Renungan Harian

Tanda di Kepala, Perubahan di Hati

Bacaan: Ibrani 10:26-31 Sebab, jika kita sengaja berbuat dosa, sesudah memperoleh pengetahuan tentang kebenaran, maka tidak ada lagi kurban untuk menghapus dosa itu. (Ibrani 10:26 -TB2)   Salah satu tanda yang paling jelas dari penuaan...

0
November 18, 2024
Kebaikan Tuhan dalam Menghargai Proses Hidup
in Renungan Harian

Kebaikan Tuhan dalam Menghargai Proses Hidup

Bacaan: Kolose 2:6-15 “Karena dalam Dia tersedia segala kepenuhan Allah secara jasmani.” (Kolose 2:9)   Dalam kehidupan yang sering penuh tantangan dan ketidakpastian, kita sering kali mencari kebahagiaan dalam pencapaian duniawi atau materi. Namun, Rasul...

0
November 15, 2024