RENUNGAN

Renungan dan Khotbah


RENUNGAN HARIAN TERBARU

Renungan dan Khotbah adalah orasi dan renungan yang disampaikan oleh seorang hamba Tuhan  Renungan dan Khotbah-ceramah membahas topik yang alkitabiah, teologis, religius, atau moral, biasanya menjelaskan jenis kepercayaan, hukum atau perilaku dalam konteks masa lalu dan masa kini.

Jangan Simpan Dosa
Juli 12, 2023

Jangan Simpan Dosa

Bacaan : Mazmur 90 Engkau menaruh kesalahan kami dihadapan-Mu, dan dosa kami yang tersembunyi dalam cahaya wajah-Mu. (Mazmur 90:8) Kita pernah mendengar lirik lagu seperti ini, “…dihadapan manusia boleh kau bersandiwara tetapi jangan kepada Tuhan,...


Kasih adalah Brand Murid-Murid Kristus
Juli 11, 2023

Kasih adalah Brand Murid-Murid Kristus

 Bacaan: Yohanes 13:31-35 Aku memberikan perintah baru kepada kamu, yaitu supaya kamu saling mengasihi; sama seperti Aku telah mengasihi kamu demikian pula kamu harus saling mengasihi. Dengan demikian semua orang akan tahu, bahwa kamu adalah...


Hidup Efisien dan Efektif
Juli 10, 2023

Hidup Efisien dan Efektif

 Bacaan : Mazmur 90 Sebab di mata-Mu seribu tahun sama seperti hari kemarin, apabila berlalu, atau seperti suatu giliran jaga di waktu malam. Engkau menghanyutkan manusia; mereka seperti mimpi, seperti rumput yang bertumbuh, di waktu...


Mencurahkan Isi Hati
Juli 08, 2023

Mencurahkan Isi Hati

Bacaan : Mazmur 62:9 “Percayalah kepada-Nya setiap waktu, hai umat, curahkanlah isi hatimu di hadapan-Nya; Allah ialah tempat perlindungan kita.” Mazmur 62:9 Anak kecil itu menyandarkan kepalanya di pangkuan ibunya yang sedang duduk dan berdoa....


Gayus-Baik-baik dan Sehat-Sehat Saja
Juli 07, 2023

Gayus-Baik-baik dan Sehat-Sehat Saja

Bacaan : 3 Yohanes 1:1-6 Saudaraku yang kekasih, aku berdoa, semoga engkau baik-baik dan sehat-sehat saja dalam segala sesuatu, sama seperti jiwamu baik-baik saja (3 Yohanes 2:1). Ungkapan bahwa dalam tubuh yang sehat terdapat jiwa...


Mengasah Kasih
Juli 06, 2023

Mengasah Kasih

Bacaan : 1 Yohanes 4:7-21 Dan perintah ini kita terima dari Dia: Barangsiapa mengasihi Allah, ia harus juga mengasihi saudaranya (1 Yohanes 4:16) Kita semua pasti dilahirkan ke dalam sebuah keluarga, seorang anak yang dibesarkan...